Penyelesaian dengan Iterasi Prinsipnya, dihitung suku-suku barisan secara berurutan terus menerus sehingga diperoleh suatu pola tertentu. Misalnya Contoh 1: Misalkan uang sebanyak Rp10.000 disimpan di bank dengan sistem bunga berbunga dengan besar bunga 11% per tahun. Berapa banyak uang setelah 30 tahun? Penyelesaian Misalkan Pn menyatakan nilai uang setalah n tahun. Nilai uang setelah n …
